Pengaruh Pajak, Kepemilikan Asing Terhadap Keputusan Transfer Pricing

Authors

  • Tongam Sinambela Universitas Mpu Tantular
  • Tagor Darius Sidauruk Universitas Satya Negara Indonesia, Jakarta, Indonesia
  • Tony Renhard Sinambela Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Mulia Pratama, Bekasi, Indonesia
  • Damaris Marpaung Universitas Mpu Tantular, Jakarta, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.55336/jpb.v4i2.102

Keywords:

Pajak, Kepemilikan Asing, Transfer Pricing

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh pajak dan kepemilikan asing terhadap keputusan perusahaan melakukan transfer pricing. Populasi pada penelitian ini adalah 80 perusahaan manufaktur sektor industri dasar dan kimia yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia  (BEI) pada tahun 2018-2020. Metode pengambilan sampel menggunakan metode purposive sampling. Data yang digunakan adalah data sekunder dengan menggunakan analisis regresi data panel menggunakan software eviews 9.0. Hasil penelitian menunjukkan bahwa variabel pajak tidak berpengaruh  signifikan terhadap keputusan transfer pricing, variabel kepemilikan asing tidak berpengaruh terhadap keputusan transfer paricing, akan tetapi secara simultan atau bersama-sama pajak dan kepemilikan asing berpengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan transfer pricing.

References

Agustina, N. A. (2019). Pengaruh Pajak, Multinasionalitas, Ukuran Perusahaan, Profitabilitas, dan Mekanisme Bonus Terhadap Keputusan Perusahaan Melakukan Transfer Pricing. Prosiding Seminar Nasional Mahasiswa Universitas Islam Sultan Agung, 0(April), 53–66.

Arifin, A., Saputra, A. A.-D., & Purbasari, H. (2020). Company Size, Profitability, Tax, and Good Corporate Governance On The Company’s Decision To Transfer Pricing (Empirical Study on Manufacturing Companies Listed on the Indonesia Stock Exchange for the 2015-2018 Period). In Riset Akuntansi dan Keuangan Indonesia (Vol. 5, Issue 2, pp. 141–150). https://doi.org/10.23917/reaksi.v5i2.12404

Fuadah, L. L., & Nazihah, A. (2019). The Effect Of Tax, Tunneling Incentive, Bonus Mechanisms, And Firm Size On Transfer Pricing (Indonesian Evidence). Journal of Accounting Finance and Auditing Studies (JAFAS), 5(1), 1–17. https://doi.org/10.32602/jafas.2019.0

Ifada, L. M., & Puspitasari, T. (2016). Jurnal Akuntansi dan Auditing. Jurnal Akuntansi Dan Auditing, 13(1), 97–108.

Indrasti, A. W. (2016). Profita Volume 9. No. 3. Desember 2016 Pengaruh Pajak, Kepemilikan Asing,. Profita, 9(3), 348–371.

Kiswanto, N., & Purwaningsih, A. (2014). Pengaruh Pajak, Kepemilikan Asing, dan Ukuran Perusahaan terhadap Transfer Pricing pada Perusahaan Manufaktur di Bei Tahun 2010-2013. Jurnal Ekonomi Akuntansi Universitas Atma Jaya, 1–15.

Novira, A. R., Suzan, L., & Asalam, A. G. (2020). Pengaruh Pajak, Intangible Assets, dan Mekanisme Bonus Terhadap Keputusan Transfer Pricing (Studi Kasus pada Perusahaan Sektor Pertambangan yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2015-2018). Journal of Applied Accounting and Taxation, 5(1), 17–23.

Prananda, R. ’Aisy, & Triyanto, D. N. (2020). Pengaruh Beban Pajak, Mekanisme Bonus, Exchange Rate, Dan Kepemilikan Asing Terhadap Indikasi Melakukan Transfer Pricing. Nominal: Barometer Riset Akuntansi Dan Manajemen, 9(2), 33–47. https://doi.org/10.21831/nominal.v9i2.30914

Prasetio, J., & Saputri Mashuri, A. A. (2021). Pengaruh Pajak, Profitabilitas, dan Kepemilikan Asing terhadap Keputusan Transfer Pricing. Jurnal SIKAP (Sistem Informasi, Keuangan, Auditing Dan Perpajakan), 5(1), 1. https://doi.org/10.32897/jsikap.v5i1.191

Ratsianingrum, E., Harimurti, F., & Kristianto, D. (2020). Pengaruh Pajak, Mekanisme Bonus, dan Ukuran Perusahaan terhadap Transfer Pricing (Studi Kasus pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di BEI Tahun 2014-2018). In Jurnal Akuntansi dan Sistem Teknologi Informasi (Vol. 16, Issue 2, pp. 200–207).

Refgia, T. (2017). Pengaruh Pajak, Mekanisme Bonus, Ukuran Perusahaan, Kepemilikan Asing, Dan Tunneling Incentive Terhadap Transfer Pricing. JOM Fekon, 4(1), 543–555.

Sugiyono. (2018). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Alfabeta.

Sulistyowati, -, & Kananto, S. (2019). The Influences of Tax, Bonus Mechanism, Leverage and Company Size Through Company Decision on Transfer Pricing. 73(Aicar 2018), 207–212. https://doi.org/10.2991/aicar-18.2019.45

Tjandrakirana, R., & Diani, E. (2020). Tax, Debt Covenant and Exchange Rate (Analisis Atas Fenomena Transfer Pricing). Balance?: Jurnal Akuntansi Dan Bisnis, 5(1), 26. https://doi.org/10.32502/jab.v5i1.2456

Yulia, A., Hayati, N., & Daud, R. M. (2019). the Influence of Tax, Foreign Ownership and Company Size on the Application of Transfer Pricing in Manufacturing Companies Listed on Idx During 2013-2017. International Journal of Economics and Financial Issues, 9(3), 175–181. https://doi.org/10.32479/ijefi.7640.

Published

2023-09-04

How to Cite

Sinambela, T., Sidauruk, T. D., Sinambela, T. R., & Marpaung, D. (2023). Pengaruh Pajak, Kepemilikan Asing Terhadap Keputusan Transfer Pricing. Jurnal Pajak Dan Bisnis (Journal of Tax and Business), 4(2), 201–208. https://doi.org/10.55336/jpb.v4i2.102